Uji Coba, PSMS Tahan Imbang Deltras Tanpa Gol
Medankinian.com, Medan - PSMS Medan akhirnya melakoni laga uji coba perdana mereka dalam lawatan pemusatan latihan atau training center (TC) di Jawa Timur (Jatim) untuk persiapan Liga 2 2022/2023.
Sempat sebelumnya dinyatakan batal, PSMS…