Browsing Kategori: "Bisnis"
Bisnis
Berita Seputar Bisnis Terkini
Resmi! XL Smart Hadirkan Jangkauan Lebih Luas dan Berkualitas
Medankinkan.com, Medan– PT XLSMART Telecom Sejahtera Tbk (“XLSMART” atau “IDX: EXCL”) telah resmi berdiri sebagai entitas telekomunikasi terpadu, hasil penggabungan usaha dari PT XL Axiata Tbk, PT Smartfren Telecom Tbk, dan PT Smart…
KISI Luncurkan Aplikasi Investasi Terbaru iKISI
Medankinian.com, Medan – PT Korea Investment And Sekuritas Indonesia (KISI) resmi meluncurkan iKISI, sebuah aplikasi investasi terbaru yang menggabungkan kemudahan, kecepatan, dan kelengkapan fitur untuk memenuhi kebutuhan investor…
CEO Talks FIA UI: Direktur Utama KAI Didiek Hartantyo Bagikan Strategi Inovasi Pelayanan Publik yang…
Medankinina.com, Jakarta - Dalam dunia pelayanan publik yang terus bergerak dinamis, kepemimpinan yang inovatif tidak lagi menjadi nilai tambah, melainkan kebutuhan utama. Hal inilah yang ditegaskan oleh Direktur Utama KAI Didiek Hartantyo…
PTPP Rayakan Hardiknas 2025 dengan “Bekal PPintar”, Dukung Gizi Anak Sekolah di Daerah 2025
Medankinian.com, Jakarta - Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2025, PT PP (Persero) Tbk (“PTPP”) salah satu perusahaan konstruksi dan investasi terkemuka di Indonesia, kembali menunjukkan komitmennya terhadap…
WSBP Terima Penghargaan pada The Best Corporate Emmision Reduction Transparency Awards 2025
Medankinian.com, Jakarta - PT Waskita Beton Precast Tbk (kode saham: WSBP) meraih penghargaan dalam ajang The Best Corporate Emission Reduction Transparency Awards 2025 yang diselenggarakan oleh Investortrust.id. Dalam acara tersebut, WSBP…
Kabar Gembira! Beli Tiket Kereta Api Kini Lebih Murah dengan Fitur Flexy Poin di Access by KAI
Medankinian.com, Jakarta - Dari Januari - April 2025, 13.408.384 tiket terjual melalui aplikasi Access by KAI
PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berinovasi untuk memberikan kemudahan dan keuntungan lebih bagi para pelanggannya. Kali…
Tren Baru Rayakan Ulang Tahun, LindungiHutan Dorong Aksi Nyata Lewat Donasi Pohon
Medankinian.com, Semarang - Di tengah tantangan perubahan iklim dan berkurangnya tutupan hutan, LindungiHutan menginisiasi gerakan yang mengajak masyarakat untuk merayakan ulang tahun dengan cara yang lebih bermakna. Lewat program…
Karya, Kolaborasi, dan Kreasi: “Polapadu” DKV New Media School of Design BINUS UNIVERSITY Hadirkan…
Medankinian.com, Jakarta - Industri kreatif saat ini dalam titik temu teknologi, seni, dan budaya. Perubahan yang cepat menuntut para pelaku industri untuk terus berinovasi dan menciptakan pengalaman yang relevan dengan perkembangan zaman.…
KAI Raih Penghargaan di WISCA 2025, Perkuat Budaya Keselamatan Berkelanjutan
Medankinian.com, Jakarta - PT Kereta Api Indonesia (Persero) kembali mencatatkan prestasi membanggakan dalam komitmennya terhadap budaya keselamatan. Pada ajang World Safety Organization (WSO) Indonesia Safety Culture Award (WISCA) 2025…
Apa itu Sistem ERP, Jenis, Fungsi dan Contoh untuk Perusahaan
Medankinian.com, Jakarta - Setiap perusahaan memang membutuhkan sistem yang bisa membantu pengelolaan manajemen agar lebih praktis. Nah, sistem inilah yang kemudian bisa Anda kenal dengan sistem ERP.
Pada dasarnya, ERP akan membantu…