Bobby Nasution Tak Mau Ada Penumpukan Berkas Perizinan, Semua Harus Dipercepat
Medankinian.com, Medan- Wali Kota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution melaksanakan inspeksi mendadak atau Sidak ke dua dinas di lingkungan Pemko Medan tepat hari pertama masuk kerja pasca libur lebaran 1442 H, Senin pagi (17/5/2021).…