Kader Dasawisma Diharapkan Ikut Berperan Atasi Stunting
Medankinian.com, Medan - Kader Dasawisma diharapkan berperan menyukseskan pembangunan, termasuk ikut berperan dalam upaya mengatasi masalah stunting di Medan.
Hal ini disampaikan Wali Kota Medan Bobby Nasution melalui sambutan tertulis…