PSMS Medan Imbangi Sada Sumut FC 1-1 dengan 10 Pemain
Medankinian.com, Medan - Kendati mendominasi laga babak pertama menghadapi Sada Sumut FC, PSMS Medan harus kebobolan lewat tandukan Hamzah Tito memanfaatkan umpan Rian Ramadhan. Namun selanjutnya, PSMS mampu membalas lewat gol Eahyu Rahmat…