Usai Kalahkan Austria 1-0, Portugal Raih Juara Piala Dunia U-17
Medankinian.com, Medan- Ajang Piala Dunia U-17 telah berakhir dengan keluarnya Portugal sebagai juara usai mengalahkan Austria dengan skor 1-0 pada laga final yang digelar di Khalifa International Stadium, Kamis (27/11/2025) malam WIB.…