Pj Bupati Langkat Sidak ke Kantor Desa Tanjungjati
Medankinian.com, Langkat - Baru dua hari dilantik, Pj Bupati Langkat, H M Faisal Hasrimy melakukan inspeksi mendadak ke Kantor Desa Tanjungjati, Kecamatan Binjai, Kamis (22/2/2024). Kedatangan Faisal mengejutkan Kades Tanjungjati Kecamatan…