Rupiah Dan IHSG Ditutup Melemah Ditengah Minimnya Agenda Ekonomi
Medankinian.com, Medan - Kinerja IHSG ditutup melemah pada perdagangan hari ini. IHSG ditutup turun 0.17% dilevel 7.123,61. Dimana sing membukukan transaksi beli bersih senilai 933 milyar. Kinerja IHSG lebih banyak dimotori oleh sentimen…