Inovasi Papi Ah Berhasil Membiasakan Masyarakat Pilah Sampah Dari Rumah
Medankinian.com, Medan - Sebagai upaya mendorong kesadaran masyarakat untuk memilah sampah dari rumah, Kecamatan Medan Deli membuat inovasi Patroli Pilah Sampah (Papi Ah). Program penanganan sampah yang baru diluncurkan ini terbukti…