Kelompok Tani Milenial Binaan INALUM di Aek Songsongan Rayakan Hasil Panen Perdana
Medankinian.com, Asahan - PT Indonesia Asahan Aluminium atau INALUM merayakan panen perdana budidaya melon di kawasan Aek Songsongan, Kabupaten Asahan. Program yang merupakan kolaborasi antara perusahaan dan Karang Taruna kawasan tersebut…