Dewan Berharap Normalisasi Sungai Deli Cepat Terealisasi
Medankinian.com, Medan - Ketua Komisi IV DPRD Medan Haris Kelana Damanik ST berharap pengorekan atau normalisasi sungai Deli segera terealisasi. Normalisasi sungai dinilai sangat mendesak guna meminimalisir bencana banjir dari luapan sungai…