2022, Tingkat Kemiskinan di Medan Turun 3,24 Persen
Medankinian.com, Medan - Tingkat kemiskinan di Medan pada Tahun 2022 sebesar 8,07 persen, turun 3,24 persen dibandingkan tahun 2021. Penurunan juga terjadi pada Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT), yang pada Tahun 2022 sebesar 8,89 persen…